Pengempingan |
Anyaman |
Ukm unggulan desa Sidomulyo adalah sebagai berikut :
- Pengempingan --> Klinggan
Pengempingan atau proses pembuatan emping ini banyak dikerjakan oleh
masyarakat desa Sidomulyo tepatnya dukuh Klinggan. Setelah emping - emping ini
kering dari proses penjemuran, emping ini langsung dijual oleh masyarakat untuk
diolah lebih lanjut ke desa Limpung.
- Anyaman --> Wonoboyo
Pengrajin anyaman bambu di desa Sidomulyo
terpusat di dukuh Wonoboyo. Hampir setiap keluarga di dukuh tersebut bekerja
sebagai pengrajin anyaman. Kerajinan anyaman yang dibuat antara lain enthik,
tampah, cething, engkrak, dan peralatan rumah tangga lainnya. Hasil anyaman
dari dukuh Wonoboyo ini sudah didistribusikan keluar daerah, seperti Gringsing,
Weleri, dll. Anyaman Wonoboyo ini terkenal dengan kualitas yang bagus dan
terjangkau untuk harganya.
UKM lainnya :
- Krupuk --> Manggisan
- Tempe --> Sidomulyo
- Tahu --> Sidomulyo
- Pindang --> Blimbing
- Bordir Kain--> Tinembang
- Menjahit pakaian --> Tinembang,
Sidomulyo
- Mie Ndol (terbuat dari tepung
singkong)
- Budidaya perikanan (Mujaer, Lele) -->
Manggisan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar